KOMPARASI PEMAHAMAN KONSEP MTEMAATSI ANTARA MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SAVI DAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TIPE VAK PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII SMP N 28 PADANG

DESI FAUZIAH, - (2018) KOMPARASI PEMAHAMAN KONSEP MTEMAATSI ANTARA MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SAVI DAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TIPE VAK PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII SMP N 28 PADANG. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (CPOVER DAN ABSTRAK)
cover-daftar lampiran.pdf - Published Version

Download (275kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (121kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (216kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (575kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (41kB)
[img] Text (DATAR PUSTAKA)
DAFTAR KEPUSTAKAAN.pdf - Published Version

Download (30kB)
[img] Text (FILE GABUNGAN)
skripsi lengkap.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya pemahaman konsep peserta didik kelas VIII SMP N 28 Padang tahun ajaran 2017/2018. Salah satu penyebabnya adalah kurang aktifnya peserta didik dalam pembelajaran. Adapun solusi yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut yaitu dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe SAVI dan model pembelajaran quantum tipe VAK. Penelitian ini bertujuan untuk 1. Mengetahui pemahaman konsep matematis peserta didik yang belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe SAVI lebih tinggi daripada pemahaman konsep matematika peserta didik yang belajar dengan pembelajaran ekspositori 2. Mengetahui pemahaman konsep matematis peserta didik yang belajar dengan model pembelajaran quantum tipe VAK lebih tinggi daripada pemahaman konsep matematis peserta didik yang belajar dengan pembelajaran ekspositori 3. Mengetahui perbedaan pemahaman konsep matematis peserta didik yang belajar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe SAVI, model pembelajaran kooperatif tipe VAK. Jenis penelitian ini adalah Quasy Experiment dengan rancangan penelitian Posttest Only Control Group Design. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas VIII tahun ajaran 2017/2018 berjumlah 237 orang. Teknik pengambilan sampel berupa cluster random sampling dengan sampel terpilih adalah peserta didik kelas VIII 4 sebagai kelas eksperimen I, kelas VIII sebagai kelas eksperimen II dan kelas VIII sebagai kelas kontrol yang terlebih dahulu ditentukan melalui uji normalitas, uji homogenitas dan analisis variansi. 2 Berdasarkan hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata hasil belajar peserta didik dengan model pembelajaran tipe SAVI 82,76, dengan tipe VAK 77,26, dan pembelajaran ekspositori 69,53. Setelah dilakukan uji hipotesis menggunakan uji-t dengan taraf kepercayaan 95%, diperoleh hipotesis I dengan t = 6,25 dan t tabel = 1,67 jadi t hitung > t sehingga pemahaman konsep matematis peserta didik yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe SAVI lebih tinggi tabel dibandingkan pembelajaran ekspositori, hipotesis II dengan t = 1,67 jadi t hitung > t tabel i hitung , sehingga pemahaman konsep matematis peserta didik yang menggunakan model pembelajaran quantum tipe VAK lebih tinggi dibandingkan pembelajaran ekspositori, hipotesis III dengan t = 1,67 ini berarti t hitung > t tabel, hitung sehingga terdapat perbedaan pemahaman konsep matematis peserta didik yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe SAVI dengan model pembelajaran quantum tipe VAK.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Tadris > Tadris Matematika
Depositing User: Users 28 not found.
Date Deposited: 18 Sep 2019 07:28
Last Modified: 18 Sep 2019 07:28
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/6169

Actions (login required)

View Item View Item