Bimbingan Ibadah Shalat Bagi Pasien di Rumah Sakit Umum Aisyiyah Padang Dalam Prespektif Bimbingan Konseling Islam

NINA, YULIANTI (2018) Bimbingan Ibadah Shalat Bagi Pasien di Rumah Sakit Umum Aisyiyah Padang Dalam Prespektif Bimbingan Konseling Islam. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (Cover)
Cover, Persetujuan Pembimbing, Abstrak.pdf - Published Version

Download (192kB)
[img] Text (BAB I)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (443kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (635kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version

Download (159kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (197kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (145kB)
[img] Text (Full Skripsi)
SKRIPSI FULL.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Penelitin ini berangkat dari permasalahan pasien yang tidak melakukan ibadah shalat, dengan alasan diantaranya tidak mengetahui tata cara tayamum dan pelaksanaan shalat dalam keadaan sakit, pakaian yang kotor, menggunakan kateter, tidak mengetahui arah kiblat,dan merasa ada udzhur, bahwa orang sakit diperbolehkan tidak melakukan sholat. padahal ibadah shalat merupakan kewajiban yang tidak boleh ditinggalkan walaupun dalam keadaan sakit. Karenakedudukan shalat dalam Islam sangat agung dan dituntut dari setiap muslim untuk melakukannya dan tidak pernah gugur dari seorang yang menderita sakit.jika ia memiliki halangan untuk terkena air maka digantikan dengan tayamum, begitupun juga dalam melaksanakan shalat, boleh baginya melakukan shalat dalam posisi duduk,berbaring ataupun terlentang, dan kediapan mata (isyarat).Sesuai dengan kondisinya.Maka dari itu perlunya konseris membimbing dan mengajarkan pasien tentang “Bimbingan Ibadah Shalat Bagi Pasien Dalam Prespektif Bimbingan Konseling Islam di RSU Aisyiyah Padang” Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dengan pendekatan kualitatif dengan melalui deskriptif. Teknik yang diggunakan purposive sampling dengan informan enam orang,satu orang Konseris dan lima orang Pasien. Alat pengumpulan data diperoleh dengan observsi dan wawancara yang berkaitan dengan Bimbingan Ibadah Shalat Bagi Pasien Dalam Prespektif Layanan Bimbingan Konseling Islam di Rumah Sakit Umum (RSU) Aisyiyah Padang. kemudian data yang didapat diolah melalui reduksi data, penyajian data, dan penarikan data Hasil penelitian dini menemukan bahwa materi bimbingan ibadah shalat yang diberikan konseris mengenai tata cara bertayamum,dan pelakasanaan shalat bagi orang sakit melalui teknik directing (pengarahan), teknik teknik informasi, dan teknik pemberian contoh

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: U Umum (General)
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Bimbingan Penyuluhan Konseling Islam
Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Bimbingan Penyuluhan Konseling Islam
Depositing User: Bimbingan Konseling Islam bki
Date Deposited: 10 Aug 2019 15:26
Last Modified: 10 Aug 2019 15:26
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/2552

Actions (login required)

View Item View Item