Rafiatul Husna, Husna (2019) ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF PESERTA DIDIK DALAM MENYELESAIKAN MASALAH SEGIEMPAT DAN SEGITIGA DITINJAU DARI MOTIVASI DAN GAYA BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VII SMP N 9 PAYAKUMBUH. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.
Text
Coverdkk.pdf - Published Version Download (497kB) |
|
Text
BAB I.pdf - Published Version Download (406kB) |
|
Text
BAB II.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (870kB) |
|
Text
BAB III.pdf - Published Version Download (748kB) |
|
Text
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (513kB) |
|
Text
BAB V.pdf - Published Version Download (406kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (178kB) |
|
Text
Skripsi Lengkap.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kemampuan berpikir kreatif peserta didik yang beragam. Kreatifitas sangat diperlukan dalam matematika, terutama dalam mengerjakan soal matematika. Selain kreatifitas peserta didik dalam menyelesaikan masalah matematika, motivasi dan gaya belajar mempunyai peran yang penting dalam menyelesaikan soal matematika. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk: 1) mengetahui hubungan dan pengaruh motivasi belajar dengan kemampuan berpikir kreatif peserta didik kelas VII SMP N 9 Payakumbuh, 2) mengetahui hubungan dan pengaruh gaya belajar dengan kemampuan berpikir kreatif peserta didik kelas VII SMP N 9 Payakumbuh, 3) mengetahui hubungan dan pengaruh antara motivasi belajar dan gaya belajar secara bersama-sama dengan kemampuan berpikir kreatif peserta didik kelas VII SMP N 9 Payakumbuh. Penelitian ini adalah penelitian korelasional dan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas VII SMP N 9 Payakumbuh yang terdiri dari 7 kelas. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dan yang terpilih kelas VII C dan VII D sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpulan data untuk semua variabel ini menggunakan metode angket dan tes. Teknik analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah teknik korelasi product moment dan analisis regresi ganda dengan menggunakan variabel Motivasi Belajar X i 1 , Gaya Belajar (X ) sebagai prediktor dan variabel terikat adalah Kemampuan Berpikir Kreartif (Y). Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) terdapat hubungan yang positif dan siginifikan antara motivasi belajar dengan kemampuan berpikir kreatif, dimana r hitung = 0,499 lebih besar dari r = 0,250dengan N = 62 pada taraf signifikansi 5%, 2) terdapat hubungan yang positif dan siginifikan antara gaya tabel belajar dengan kemampuan berpikir kreatif, dimana r = 0,252 lebih besar dari r tabel hitung =0,250 dengan N = 62 pada taraf signifikansi 5%, 3) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara motivasi belajar dan gaya belajar dengan kemampuan berpikir kreatif, dimana F sebesar 14,085 lebih besar dari F tabel hitung = 3,15. Kesimpulan dari hasil analasis, 27,4% kemampuan berpikir kreatif peserta didik kelas VII SMP N 9 Payakumbuh dipengaruhi oleh motivasi dan gaya belajar.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Tadris > Tadris Matematika |
Depositing User: | Evalina Eva Pustakawan |
Date Deposited: | 28 Sep 2022 03:22 |
Last Modified: | 28 Sep 2022 03:22 |
URI: | http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/10967 |
Actions (login required)
View Item |