Modal Sosial Umkm Sahata Di Desa Silaping, Kabupaten Pasaman Barat

Qolbi, Ainun (2024) Modal Sosial Umkm Sahata Di Desa Silaping, Kabupaten Pasaman Barat. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
Cover-Daftar Isi Ainun.pdf - Published Version

Download (649kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (223kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf - Published Version

Download (229kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB 5 ainun.pdf - Published Version

Download (211kB)
[img] Text (Full text)
Ainun Qolbi_19120040001_PMI_FullText 4.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar belakang penelitian ini berangkat dari sebuah sebuah fenomena modal social UMKM Sahata di Desa Silaping terkait dengan pengembangan usahanya untuk dapat berkembang di tengah-tengah masyarakat. Adapun tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bentuk ummah ahidah (persatuan), ukhuwah (persaudaraan), dan ta’awun (tolong-menolong) yang terjadi UMKM Sahata tersebut dalam melakukan kehidupan bersosialisasi antar sesame anggotanya. Metode peneltitian yang digunakan dalam studi ini kualitatif yang dilakukan dengan adanya usaha menjabarkan secara deskriptif ataupun pemberian gambaran terhadap konsep yang dibahaskan yang bertujuan dan berfungsi memberikan deskripsi terhadap apa yang diteliti. Data dalam penelitian ini diperoleh dari pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan juga sumber data key informan, teknik penetapan sumber data menggunakan Purposive sampling lalu peneliti melakukan analisis terhadap data tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa para memiliki ummah wahidah yang lumayan, namun masih harus melakukan usaha dalam peningkatan ummah wahidah tersebut. Selain itu, bentuk ukhuwah yang terjalin antara para pedagang toko kelontong tersebut dijalin atas dasar adanya rasa kekeluargaan yang berlandaskan pada kesamaan sebagai pedagang yang masuk kedalam suatu anggota UMKM. Sedangkan, perihal ta’awun dilakukan dalam bentuk bantuan secara materi dan non materi terhadap sesama anggota pedagang maupun masyarakat yang ada di sekitarnya. Namun, masih perlu dilakukan berbagai bentuk pertolongan lainnya agar pedagang dan masyarakat memiliki hubungan sosial dan kepedulian yang semakin erat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Modal Sosial, UMKM
Subjects: U Umum (General) > Ekonomi
U Umum (General) > Manajemen
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Ruang Baca FDIK
Date Deposited: 15 May 2024 08:30
Last Modified: 15 May 2024 08:30
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/20860

Actions (login required)

View Item View Item