Fitri, Annisa Aulia (2024) Transfer Pengetahuan Lokal Pemanfaatan Tanaman Obat Tradisional desa Cimpungan Kepulauan Mentawai (Studi Kasus pada masyarakat Mentawai yang berdomisili di Kota Padang). Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.
Text (Cover dll)
COVER-DAFTAR ISI ANNISA AULIA FITRI.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
BAB 1 ANNISA AULIA FITRI.pdf - Published Version Download (650kB) |
|
Text (BAB III)
BAB 3 ANNISA AULIA FITRI.pdf - Published Version Download (477kB) |
|
Text (BAB V dan Daftar pustaka)
BAB 5- DAFTAR PUSTAKA ANNISA AULIA FITRI.pdf - Published Version Download (402kB) |
|
Text (Full text)
'SKRIPSI FULL ANNISA AULIA FITRI'.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pola transfer pengetahuan lokal pemanfaatan tanaman obat tradisional pada desa Cimpungan di kepulauan Mentawai, teknik dalam pengumpulan data peneliti menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Penelitian kualitatif berlandaskan filsafat post-positivis karena digunakan untuk mempelajari kondisi objek alam (bukan eksperimen) dimana peneliti sebagai instrumen kuncinya dan pengambilan sampel sumber data dilakukan dengan menggunakan purposive sampling. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola transfer yang pengetahuan tanaman obat tradisional ditransfer melalui jalur keluarga yang dimana pengetahuan tersebut hanya berjalan tahap sosialisasi (socialization) pengetahuan tersebut hanya ditransfer melalui keluarga mulai dari kakek dan nenek, ibu dan ayah serta anak laki-laki dan perempuan, pada tahapan ini transfer pengetahuan mengenai tanaman obat tersebut diajarkan melalui jalur keluarga mulai dari nama tanaman obat tersebut serta cara menggunakan tanaman obat. Pola transfer pengetahuan terjadi hanya di dalam ruang lingkup kekeluarga dikarenakan untuk pola transfer pengetahuan di ruang lingkup kelompok tidak berjalan begitu efektif dan transfer informasi tersebut tidak di teruskan sampai saat sekarang ini melainkan terhenti karena generasi muda sekarang tidak mempelajari mengenai tanaman obat tradisional. Kata- kata Kunci : Transfer pengetahuan, Pengetahuan lokal, Tanaman obat.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Transfer pengetahuan, Pengetahuan lokal, Tanaman obat. |
Subjects: | U Umum (General) > Ilmu Perpustakaan |
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam |
Depositing User: | Ruang Baca FAH |
Date Deposited: | 16 May 2024 07:25 |
Last Modified: | 16 May 2024 07:25 |
URI: | http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/20787 |
Actions (login required)
View Item |