Coping Stress Istri Mengahadapi Suami Pengangguran di Desa Sihaborgoan Dalan kecamatan Barumun Tengah Kabupaten Padang Lawas Provinsi Sumatera Utara

Siregar, Oktavianti Indah (2023) Coping Stress Istri Mengahadapi Suami Pengangguran di Desa Sihaborgoan Dalan kecamatan Barumun Tengah Kabupaten Padang Lawas Provinsi Sumatera Utara. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI IMAM BONJOL PADANG.

[img] Text (Cover)
Cover, pengesahan, abstrak indah oktavianti 1815040035.pdf - Published Version

Download (307kB)
[img] Text (Bab I indah oktavianti siregar 1815040035)
BAB I indah oktavianti 1815040035.pdf - Published Version

Download (345kB)
[img] Text (Bab III Indah Oktavianti Siregar 1815040035)
BAB III Indah Oktavianti 1815040035.pdf - Updated Version

Download (49kB)
[img] Text (Bab V indah oktavianti siregar 1815040035)
BAB V Indah Oktavianti 1815040035.pdf - Published Version

Download (37kB)
[img] Text (Full Text)
full skripsi indah oktavianti 1815040035.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (828kB)

Abstract

Telah terjadi pergeseran hak dan tanggung jawab pasangan suami istri, suami yang menganggur yang mengharuskan istri bekerja dan menanggung beban tuntutan kebutuhan keluarga , sehingga tidak jarang menimbulkan stress bagi istri itu sendiri. Maka dari itu, kemampuan istri dalam mengontrol stress atau bentuk gambaran coping stress istri dalam menghadapi suami yang pengangguran. Coping stress merupakan segala bentuk usaha baik perilaku maupun kognitif seseorang untuk mengurangi dan mengatasi tuntutan-tuntutan, tantangan dan masalah yang mengganggu pikiran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana coping stress istri dalam menghadapi suami pengangguran di Desa Sihaborgoan Dalan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Subjek dalam penelitian ini dipilh dengan menggunakan teknik sampel kriteria (criterion sampling). Ketiga subjek menunjukkan gambaran coping stress yang berbeda-beda. Pada subjek M coping stress yang digunakan lebih mengarah kepada kedua coping yaitu coping yang berpusat pada masalah dan coping yang berpusat pada emosi. Dengan bentuk planful problem,confrontive coping,distancing, escape avoidance ,aceppting responsibility dan juga self control. Pada subjek A coping stressnya mengarah ke coping pada yang berpusat pada emosi dengan bentuk escape avoidance dengan accepting responsibility dan self control. Pada subjek S coping stressnya mengarah ke coping berpusat pada esmosi dengan bentuk distencing escape avoidance dan accepting responsibility. Faktor-faktor yang mempengaruhi copng stress pada istri dalam menghadapi suami yang pengangguran yaitu ketiga subjek memiliki keyakinan dan pandangan postif terhadap suami mereka yang pengangguran. Sedang kan yang mendapatkan dukungan hanya subjek S yaitu dukungan dari adiknya yang berupa nasihat dan materi. Sedangkan subjek M dan A tidak mendapatkan dukungan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Coping Stress, Istri, Pengangguran
Subjects: D History General and Old World > D History (General)
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama
Depositing User: Ruang Baca FUSA
Date Deposited: 11 Dec 2023 03:45
Last Modified: 13 Dec 2023 06:12
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/17592

Actions (login required)

View Item View Item