Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Tournament (TGT) Berbantuan Aplikasi Wordwall Terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti Kelas VII Di SMP Negeri 2 Padang Panjang

Khairunnisa, Desri Noor (2024) Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Tournament (TGT) Berbantuan Aplikasi Wordwall Terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti Kelas VII Di SMP Negeri 2 Padang Panjang. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (647kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version

Download (456kB)
[img] Text (BAB V-DAFTAR PUSTAKA)
BAB V - DAPUS.pdf - Published Version

Download (462kB)
[img] Text (COVER-DAFTAR ISI)
COVER-DAFTAR ISI.pdf

Download (784kB)
[img] Text (FULLL TEXT)
SKRIPSI DESRI NOOR KHAIRUNNISA FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian skripsi ini yaitu (1) Untuk mengetahui gambaran hasil belajar peserta didik kelas eksperimen sebelum dan sesudah menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Tournament (TGT) Berbantuan Aplikasi Wordwall terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII di SMP Negeri 2 Padang Panjang. (2) Untuk mengetahui gambaran hasil belajar peserta didik kelas kontrol sebelum dan sesudah menggunakan model pembelajaran konvensional terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII di SMP Negeri 2 Padang Panjang. (3) Untuk mengetahui apakah terdapat Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Tournament (TGT) Berbantuan Aplikasi Wordwall terhadap Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII di SMP Negeri 2 Padang Panjang. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif eksperimen, populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh peserta didik kelas VII SMP Negeri 2 Padang Panjang tahun ajaran 2023/2024. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Purposive Sampling, kelas yang dipilih sebagai kelas eksperimen adalah kelas VII A dan kelas kontrol VII D. Berdasarkan uji hipotesis yang dilakukan dengan bantuan software SPSS versi 25 maka diperoleh sig α < 0,05 yaitu 0,000 artinya 0,000 < 0,05 maka Ha diterima dan Ho ditolak dan T hitung > T tabel yaitu -15.371 > 1,677 artinya Ha yang mengatakan terdapat pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Team Game Tournament (TGT) berbantuan aplikasi Wordwall terhadap hasil belajar pendidikan agama islam dan budi pekerti kelas VII di SMP Negeri 2 Padang Panjang diterima dan Ho ditolak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Model pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Tournament (TGT) Berbantuan Aplikasi Wordwall, Hasil Belajar
Subjects: Tajuk Subjek > Ilmu Sosial > Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Ruang Baca FTK 1
Date Deposited: 03 Sep 2024 07:31
Last Modified: 03 Sep 2024 07:31
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/21931

Actions (login required)

View Item View Item