PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PESERTA DIDIK KELAS VII DI SMP NEGERI 1 DANAU KEMBAR KABUPATEN SOLOK

Monika, Cindi (2023) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PESERTA DIDIK KELAS VII DI SMP NEGERI 1 DANAU KEMBAR KABUPATEN SOLOK. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (COVER)
COVER.pdf - Published Version

Download (338kB)
[img] Text (BAB I)
cindi monika. nim 1714010133 bab 1.pdf - Published Version

Download (389kB)
[img] Text (BAB III)
cindi monika. nim 1714010133 bab 3.pdf - Published Version

Download (463kB)
[img] Text (BAB IV)
cindi monika. nim 1714010133 bab 5.pdf - Published Version

Download (285kB)
[img] Text (FUL TEXT)
SKRIPSI CINDI MONIKA_1714010133 FULL TEXT ok.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kelemahan model pembelajaran yang digunakan dalam proses pembelajaran akibat dari kelemahan tersebut terlihat dari hasil belajar peserta didik yang masih rendah salah satu cara dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan menggunakan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT) terhadap hasil belajar Pendidikan Agama Islam. Tujuan dari penulisan skripsi ini yaitu untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan hasil belajar Pendidikan Agama Islam peserta didik yang mendapatkan perlakuan dengan yang tidak mendapatkan perlakuan model Numbered Head Together di kelas VII SMP Negeri 1 Danau Kembar. Jenis penelitian ini adalah Quasi Eksperimen dengan desain Control Group Pretest Postets. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh peserta didik kelas VII A dan VII B. Pengambilan sampel dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Teknik analisis data dilakukan dengan uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis menggunakan SPSS 26. Berdasarkan uji T diperoleh nilai sig, (2-tailed) sebesar 0,000<0,05. Sehingga Ha diterima dan Ho ditolak, artinya terdapat perbedaan peningkatan hasil belajar pendidikan agama Islam peserta didik yang mendapatkan perlakuan dengan yang tidak mendapatkan perlakuan model Numbered Head Together.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Numbered Head Together (NHT) , Hasil Belajar
Subjects: Agama Islam > Agama Islam Umum > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Ruang Baca FTK 1
Date Deposited: 30 Jan 2024 06:54
Last Modified: 30 Jan 2024 06:55
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/18561

Actions (login required)

View Item View Item