DINAMIKA MADRASAH ALIYAH KULLIYATUL MUBALLIGHIEN MUHAMMADIYAH PADANG PANJANG(TINJAUAN HISTORIS 1930-2018)

Nur Azizah Suhartini, Azizah (2019) DINAMIKA MADRASAH ALIYAH KULLIYATUL MUBALLIGHIEN MUHAMMADIYAH PADANG PANJANG(TINJAUAN HISTORIS 1930-2018). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang.

[img] Text (Cover + Persetujuan Pembimbing + Abstrak)
Cover Pesrsetujuan Abstrak (Nur Azizah Suhartini - 1511020030).pdf - Published Version

Download (817kB)
[img] Text (BAB I)
10 BAB I (Nur Azizah Suhartini - 1511020030).pdf - Published Version

Download (483kB)
[img] Text (BAB II)
11. BAB II (Nur Azizah Suhartini - 1511020030).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (563kB)
[img] Text (BAB III)
12. BAB III (Nur Azizah Suhartini - 1511020030).pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
13. BAB IV (Nur Azizah Suhartini - 1511020030).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (167kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
14. DAFTAR PUSTAKA (Nur Azizah Suhartini - 1511020030).pdf - Published Version

Download (331kB)
[img] Text (Gabungan Keseluruhan)
Skripsi Full (Nur Azizah Suhartini - 1511020030).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Skripsi ini berjudul “Dinamika Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah di Padang Panjang Tahun 1930-2018”. Disusun oleh NUR AZIZAH SUHARTINI, Nim 1511020030, Jurusan Sejarah Peradaban Islam, Fakultas Adab dan Humaniora. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana sejarah berdirinya Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padang Panjang, Dinamika Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padang Panjang dan faktor-faktor yang menyebabkan maju dan mundurnya Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padang Panjang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan sejarah berdirinya Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padang Panjang, untuk mendeskripsikan Dinamika Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padang Panjang, untuk menjelaskan faktor-faktor yang menyebabkan maju dan mundurnya Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padang Panjang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan sejarah, dalam penelitian sejarah menggunakan rangkaian kerja, heuristik pada tahap ini penulis mengumpulkan sumber primer dan data sumber sekunder. Kemudian melakukan kritik sumber dari sumber yang penulis dapatkan kemudian akan diseleksi lagi sumber mana saja yang sesuai dengan informasi yang berkaitan dengan pembahasan ini dan terbukti keasliannya. Selanjutnya melakukan sintesis yaitu menjalin fakta dari sumber yang penulis dapatkan sehingga menjadi karya ilmiah ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Madrasah Aliyah Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padang Panjang didirikan oleh Tokoh Muhammadiyah yaitu Abd. Karim Amarullah, Rasyid Idris Dt. Sinaro Panjang, AR.ST.Mansyur, Sy.St.Mangkuto, Datuak Sati, A.Wahid R, Sutan Saidi, H.Yusuf Amarullah dan A. Karim Dt Rangkayo Marajo pada tahun 1930. Sekolah ini mengalami 4 periodesasi yaitu Tablig School, Kulliyatul Muballighien, Sekolah Guru Agama Atas dan berubah kembali menjadi Kulliyatul Muballighien. Adapun faktor-faktor yang menyebabkan majunya sekolah ini yaitu terdiri dari faktor Internal seperti semangat kepala sekolah dalam mengelola sekolah dan terjadinya kerja sama antara pendidik dan pengajar kemudian faktor kemundurannya dilihat dari faktor internalnya seperti kurangnya anggaran biaya sekolah dan kondisi yang ada pada saat Indonesia belum merdeka.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: D History General and Old World > D History (General)
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah dan Kebudayaan Islam
Depositing User: Users 12 not found.
Date Deposited: 15 Nov 2019 13:09
Last Modified: 08 Feb 2020 23:43
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/5707

Actions (login required)

View Item View Item