Penyesuaian Diri Mahasiswa dalam Peralihan Belajar Daring ke Luring (Studi di Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Imam Bonjol Padang)

Alrafika, Yandi (2023) Penyesuaian Diri Mahasiswa dalam Peralihan Belajar Daring ke Luring (Studi di Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Imam Bonjol Padang). Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (Cover)
alrafika yandi_1612020124_COVER DLL - Al Ravi.pdf - Published Version

Download (2MB)
[img] Text (Bab I)
alrafika yandi_1612020124_BAB I - Al Ravi.pdf - Published Version

Download (618kB)
[img] Text (Bab III)
alrafika yandi_1612020124_BAB III - Al Ravi.pdf - Published Version

Download (207kB)
[img] Text (Bab V)
alrafika yandi_1612020124_BAB V - Al Ravi.pdf - Published Version

Download (493kB)
[img] Text (Fulltext)
alrafika yandi_1612020124_FULL TEXT - Al Ravi.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)

Abstract

Temuan di lapangan menujukkan bahwa : dari aspek adaptation mahasiswa ada yang sudah terbiasa belajar daring dan bermalasan yang menyebabkan sulitnya dalam beradaptasi dengan teman-teman dan dosen secara langsung, selain itu beberapa mahasiswa menyebutkan biasa beradaptasi dengan baik walaupun itu sudah terbiasa belajar daring. Aspek conformity diantaranya mahasiswa yang berasal dari daerah Minang sebagian besar bisa menyesuaikan sikap dan tingkah lakunya dengan budaya . Aspek mastery mereka sebagian besar mampu merencanakan diri karena terbiasa berorganisasi dan bekerja sambil kuliah. Aspek individual variation yaitu mahasiswa menjawab bahwa responnya dalam peralihan pembelajaran daring ke luring cenderung mempunyai masalah dengan interaksi untuk awal perkuliahan saja namun untuk kedepannya mereka mampu menyesuaikan diri dengan baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: penyesuaian diri, pembelajaran daring, pembelajaran luring
Subjects: Agama Islam > Sosial dan Budaya Islam > Organisasi Pemuda dan Mahasiswa Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Bimbingan Konseling Islam
Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: Lusi Ismail
Date Deposited: 22 Nov 2024 08:16
Last Modified: 22 Nov 2024 08:26
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/24141

Actions (login required)

View Item View Item