Sardi, Annisa Haliyun (2024) Dialog Interaktif Nabi Ibrahim dalam Keharmonisan Keluarga. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.
This is the latest version of this item.
Text (Cover-Daftar Isi)
Cover-Daftar Isi.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version Download (397kB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version Download (414kB) |
|
Text (BAB V-Daftar Pustaka)
BAB V-Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (366kB) |
|
Text (Full Text)
Full Text.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dialog interaktif Nabi Ibrahim dalam keharmonisan keluarga. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian kepustakaan atau library research. Sumber data dalam penelitian ini adalah Tafsir Fi Zhilal al-Quran, Tafsir al-Maraghiy, dan Tafsir al-Munir. Sedangkan data sekundernya adalah buku, jurnal, dan karya ilmiah yang terkait dengan tema penelitian. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode tematik yaitu mengumpulkan ayat-ayat yang berkaitan dengan kisah Nabi Ibrahim. Sedangkan metode yang digunakan untuk menganalisis data dalam penelitian ini yaitu dengan metode content analysis dan interpretasi. Hasil dari penelitian ini ialah bahwa Nabi Ibrahim menampilkan prinsip-prinsip Islam dalam berdialog dengan keluarganya. Nabi Ibrahim mengedepankan akhlak mulia dalam berbicara dan berkomunikasi. Sikap tersebut membuka gerbang suasana yang harmornis. Keharmonisan keluarga Nabi Ibrahim memiliki beberapa faktor yaitu adanya ketenangan jiwa yang dilandasi oleh ketakwaan kepada Allah SWT, hubungan yang harmonis antara individu satu dengan individu yang lain dalam keluarga, terjamin kesehatan jasmani, rohani, dan sosial, serta cukup sandang, pangan, dan papan. Hikmah dari penelitian terhadap dialog nteraktif Nabi Ibrahim yang menciptakan suasana penuh harmonis di dalam lingkungan keluarga ialah beriman dan taat kepada Allah SWT, menanamkan sikap sabar, berbakti kepada orang tua, kasih sayang dan sikap hormat, serta kterbukaan dalam komunikasi. Hal-hal inilah yang membantu menciptakan hubungan ynag kuat dan harmonis dalam keluarga.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | dialog, nabi ibrahim, harmonis |
Subjects: | Agama Islam > Al-Qur'an dan Ilmu Berkaitan > Ilmu Tafsir |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama > Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir |
Depositing User: | Ruang Baca FUSA |
Date Deposited: | 02 Sep 2024 08:44 |
Last Modified: | 02 Sep 2024 08:44 |
URI: | http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/22144 |
Available Versions of this Item
-
Dialog Interaktif Nabi Ibrahim dalam Keharmonisan Keluarga. (deposited UNSPECIFIED)
- Dialog Interaktif Nabi Ibrahim dalam Keharmonisan Keluarga. (deposited 02 Sep 2024 08:44) [Currently Displayed]
Actions (login required)
View Item |