Pengaruh Brand Love dan Brand Image terhadap Customer Loyalty pada Produk Safi Dikalangan Generasi Z Kota Padang Dimediasi Oleh Customer Engagement

Maesyaroh, Siti (2024) Pengaruh Brand Love dan Brand Image terhadap Customer Loyalty pada Produk Safi Dikalangan Generasi Z Kota Padang Dimediasi Oleh Customer Engagement. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
SKRIPSI SITI MAESYAROH NIM 2016030051 (Cover - Daftar Isi).pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
SKRIPSI SITI MAESYAROH NIM 2016030051 (BAB I).pdf - Published Version

Download (343kB)
[img] Text (BAB III)
SKRIPSI SITI MAESYAROH NIM 2016030051 (BAB III).pdf - Published Version

Download (484kB)
[img] Text (BAB V-Daftar Pustaka)
SKRIPSI SITI MAESYAROH NIM 2016030051 (BAB V-Daftar Pustaka).pdf - Published Version

Download (408kB)
[img] Text (Full Text)
SKRIPSI SITI MAESYAROH NIM 2016030051 (Full Text).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh Brand Love, Brand Image dan Customer Engagement terhadap Customer Loyalty Pada produk Safi dikalangan generasi Z Kota Padang. Jenis penelitian ini adalah Confirmatory Research (penelitian konfirmatori) dengan pendekatan penelitian kuantitatif dan menggunakan alat penelitian Partial Leas Square (PLS). Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan populasi generasi Z yang telah melakukan pembelian produk Safi minimal satu kali. Pengambilan sampel yang digunakan adalah dengan teknik purposive sampling dan jumlah sampel ditentukan dengan menggunakan metode Lemeshow sebanyak 385 responden generasi Z Kota Padang. Hasil penelitian dari pengujian data yang telah dilakukan menunjukkan bahwa persepsi Brand Love memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Customer Loyalty. Persepsi Brand Image memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Customer Loyalty. Persepsi Brand Love juga memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Customer Engagement. Hasil penelitian pada persepsi Brand Image terhadap Customer Engagement juga memiliki pengaruh yang signifikan. Serta persepsi Customer Engagement memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Customer Loyalty. Customer Engagement juga ditemukan memiliki peran mediasi dari persepsi Brand Love dan Brand Image terhadap Customer Loyalty. Hasil dari penelitian ini dapat membantu praktisi dalam mengetahui bagaimana cara meningkatkan sebuah loyalitas dari konsumen dan keterikatan dengan konsumen dikalangan generasi Z yang cenderung dengan sesuatu yang sedang viral (FOMO) dengan berdasarkan pada bagaimana Brand Image sebuah perusahaan dan Brand Love dari konsumen. Hasil pada penelitian ini juga dapat menjadi sebuah referensi untuk peneliti selanjutnya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: brand love, brand image, customer loyalty, customer engagement
Subjects: Tajuk Subjek > Teknologi, Ilmu Terapan > Manajemen dan Ilmu Berkaitan > Manajemen Umum > Manajemen Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen Bisnis Syari'ah
Depositing User: Ruang Baca FEBI
Date Deposited: 13 Aug 2024 05:17
Last Modified: 13 Aug 2024 05:17
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/21260

Actions (login required)

View Item View Item