Hubungan Persepsi Gambar Peringatan Kesehatan Pada Bungkus Rokok dengan Kecenderungan Merokok Siswa

Fadila, Mutia (2024) Hubungan Persepsi Gambar Peringatan Kesehatan Pada Bungkus Rokok dengan Kecenderungan Merokok Siswa. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (Cover sampai Daftar Isi)
Cover sampai Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (707kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (496kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version

Download (568kB)
[img] Text (BAB V-Daftar Pustaka)
BAB V-Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (496kB)
[img] Text (Mutia Fadila.NIM 1815040103.Fulltext)
Mutia Fadila.NIM 1815040103.Fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah meingkatnya pravelinsi perokok remaja khususnya siswa dari tahun ke tahun meskipun pemerintah telah mengeluarkan peranturan tentang Pencantuman gambar Peringatan Kesehatan dan Informasi Kesehatan Pada Produk Tembakau. Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan persepsi gambar kesehatan pada bungkus rokok dengan perilaku merokok siswa. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dengan teknik pengumpulan data menggunakan skala likert. Populasi keseluruhan dalam penelitian ini adalah seluruh siswa laki-laki SMKN 1 Enam Lingkung sebanyak 331 siswa dan sampel penelitian yang digunakan adalah sebanyak 181 siswa. Teknik penarikan sampelnya menggunakan teknik simple random sampling. Kemudian teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas, uji linieritas dan uji hipotesis dengan menggunakan korelasi product momen pearson. Hasil penelitian ini siswa memiliki respon positif terhadap persepsi gambar peringatan kesehatan pada bungkus rokok yaitu sebanyak 114 dengan persentase 63%. Selanjutnya kategori kecenderungan perilaku merokok siswa tergolong rendah yaitu sebanyak 96 dengan persentase 53%. Terdapat hubungan yang negatif antara persepsi gambar peringatan kesehatan pada bungkus rokok dengan kecenderungan perilaku merokok siswa dengan signifikansi 0,001 dan nilai koofisien korelasi 0,220. Kata kunci : Persepsi, kecenderungan merokok, siswa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Persepsi, Kecenderungan Perilaku Merokok, Siswa
Subjects: Psicology Teology Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama > Psikologi Islam
Depositing User: Ruang Baca FUSA
Date Deposited: 01 Apr 2024 03:01
Last Modified: 01 Apr 2024 03:01
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/20518

Actions (login required)

View Item View Item