PENGARUH BIAYA LINGKUNGAN DAN PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi Kasus Perusahaan Sektor Industri Dasar & Kimia Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021)

Jufri, Nia (2023) PENGARUH BIAYA LINGKUNGAN DAN PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi Kasus Perusahaan Sektor Industri Dasar & Kimia Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI IMAM BONJOL PADANG.

[img] Text (Cover, Abstrak, Pengesahaan, daftar isi)
Cover, Abstrak, Pengesahan (New)-digabungkan.pdf - Published Version

Download (543kB)
[img] Text (BAB I)
Bab 1 Nia Bebas Pustaka.pdf - Published Version

Download (248kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III PUSTAKA(1).pdf - Published Version

Download (295kB)
[img] Text (BAB V dan Daftar Pustaka)
BAB V & DAFTAR PUSTAKA(1).pdf - Published Version

Download (204kB)
[img] Text (Full Skripsi)
nia fiks banaaa.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kinerja keuangan dimaksudkan untuk mengetahui kemampuan suatu perusahaan dalam menghasilkan laba selama suatu periode tertentu dan juga memberikan wawasan tentang seberapa efektif manajemen dalam menjalankan tujuannya.. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan yang terdaftar di sektor industri dasar & kimia periode 2017-2021. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, teknik Sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Penelitian ini dengan teknik analisa data model regresi data panel dibantu dengan Software Eviews 12 Windows. Hasil penelitian ini yaitu biaya lingkungan (X1), berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan, sedangkan corporate social responsibility (X3) tidak berpengaruh terhadap kinerja keuangan, sedangkan biaya lingkungan (X2), berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Kinerja Lingkungan, Biaya Lingkungan, Corporate Social Responsibility Kinerja Keuangan.
Subjects: U Umum (General) > Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi Syariah
Depositing User: Ruang Baca FEBI
Date Deposited: 13 Oct 2023 07:39
Last Modified: 13 Oct 2023 07:39
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/18142

Actions (login required)

View Item View Item