PENGARUH KEMANFAATAN, KEMUDAHAN, KETERSEDIAAN FITUR DAN KEAMANAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGGUNAKAN M-SYARIAH (STUDI KASUS PADA NASABAH PT. BANK MEGA SYARIAH KC PADANG)

PUTRI, RICHY YULINDA (2023) PENGARUH KEMANFAATAN, KEMUDAHAN, KETERSEDIAAN FITUR DAN KEAMANAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGGUNAKAN M-SYARIAH (STUDI KASUS PADA NASABAH PT. BANK MEGA SYARIAH KC PADANG). Skripsi thesis, FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM.

[img] Text (COVER, PENGESAHAN, PERSETUJUAN PEMBIMBING, KEORISINILAN, ABSTRAK, KATA PENGANTAR, DAFTAR ISI, DAFTAR TABEL, DAFTAR GAMBAR)
COVER, PENGESAHAN, PERSETUJUAN PEMBIMBING, KEORISINILAN, ABSTRAK, KATA PENGANTAR, DAFTAR ISI, DASTAR TABEL, DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (928kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I WATERMARK.pdf

Download (483kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III WATERMARK.pdf

Download (540kB)
[img] Text (BAB V_ DAFTAR PUSTAKA)
BAB V-DAFTAR PUSTAKA WATERMARK.pdf

Download (498kB)
[img] Text (SKRIPSI_RICHY YULINDA PUTRI_1916050110_FULL TEXT)
SKRIPSI_RICHY YULINDA PUTRI_1916050110.pdf

Download (3MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui apakah ada pengaruh kemanfaatan, kemudahan, ketersediaan fitur, dan keamanan terhadap keputusan nasabah menggunakan M-Syariah pada nasabah PT. Bank Mega Syariah KC Padang. Jenis penelitian ini adalah menggunakan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu menggunakan kuesioner/angket disajikan kepada responden dengan instrument mengukur variabel penelitian ini menggunakan skala likert. Populasi dalam penelitian ini merupakan Nasabah PT. Bank Mega Syariah KC Padang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teknik accidental sampling dengan memperoleh sampel penelitian sebanyak 85 responden. Kuesioner akan diuji kualitas datanya menggunakan uji validitas, uji reliabilitas dan uji asumsi klasik yang meliputi uji normalitas, uji multikolonieritas dan uji heteroskedastisitas. Analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah dengan menggunakan teknik analisis regresi berganda. Sedangkan untuk menguji hipotesis menggunakan uji parsial (Uji T), dan uji determinasi (R²). Alat pengolahan data menggunakan SPSS Versi 16.0 for windows. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Tidak ada pengaruh kemanfaatan terhadap keputusan nasabah menggunakan M-Syariah. Tidak ada pengaruh kemudahan terhadap keputusan nasabah menggunakan M-Syariah. Ada pengaruh ketersediaan fitur terhadap keputusan nasabah menggunakan M-Syariah. Dan Ada pengaruh keamanan terhadap keputusan nasabah menggunakan M-Syariah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kemanfaatan, Kemudahan, Ketersediaan Fitur, Keamanan, dan M-Syariah, Keputusan Nasabah.
Subjects: U Umum (General) > Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Depositing User: Ruang Baca FEBI
Date Deposited: 09 Oct 2023 07:34
Last Modified: 09 Oct 2023 07:34
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/16016

Actions (login required)

View Item View Item