Badri, Uliel (2023) Sistem Pengelolaan Kearsipan di SMP N 2 Padang Panjang. Skripsi thesis, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan.
Text (Cover, Abstrak dan pengesahan)
Uliel Badri_1914030018_Cover, Abstrak dan Pengesahan.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text (BAB 1)
Uliel Badri_1914030018_BAB 1.pdf - Published Version Download (411kB) |
|
Text (BAB 3)
Uliel Badri_1914030018_BAB 3.pdf - Published Version Download (421kB) |
|
Text (BAB dan Daftar Pustaka)
Uliel Badri_1914030018_BAB 5 dan Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (316kB) |
|
Text (Fulltext)
Uliel Badri_1914030018_Fulltext.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengelolaan kearsipan, mengetahui pelaksanaan pengelolaan kearsipan, faktor yang mempengaruhi pelaksanaan pengelolaan kearsipan. Metode penelitian yang digunakan metode kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini Kepala Sekolah, Koordinator Tata Usaha, Staf Tata Usaha dan Guru. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil dari temuan penelitian ini: (1) Pengelolaan kearsipan di SMP Negeri 2 Padang Panjang dengan melakukan rapat dan musyawarah untuk menyusun sebuah perencanaan, dengan adanya rapat dan musyawarah bisa menjalin komunikasi dan bekerjasama yang baik anatara kepala sekolah, pegawai tata usaha sekolah, dan guru di sekolah tersebut. (2) Pelaksanaan pengelolaan kearsipan di SMP Negeri 2 Padang Panjang. Dari pelaksanaan pengelolaan kearsipan di sekolah sudah terlaksana dengan baik seperti perencanaan, pengelolaan, pengarahan, sistem dan pengawasannya. Tata usaha sekolah di SMP Negeri 2 Padang Panjang sudah melaksanakan pengelolaan kearsipan dengan baik seperti penerimaan, penyimpanan, pengelolaan dan penatannya. (3) Faktor yang mempengaruhi pelaksanaan pengelolaan kearsipan di SMP Negeri 2 Padang Panjang yaitu: kurangnya tenaga staf tata usaha sekolah yang berbasih ASN, tidak adanya pelatihan untuk meningkatkan kinerja staf tata usaha baik dari dinas pendidikan maupun tingkat kota, kurang memadainya fasilitas yang ada, sehingga pekerjaan yang diperintahkan oleh kepala sekolah tidak terselesaikan sesuai dengan jangka waktu yang kepala sekolah berikan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengelolaan Kearsipan |
Subjects: | U Umum (General) > Ilmu Perpustakaan |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam |
Depositing User: | Ruang Baca FTK 1 |
Date Deposited: | 08 Oct 2023 02:16 |
Last Modified: | 08 Oct 2023 02:16 |
URI: | http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/14701 |
Actions (login required)
View Item |