Implementasi Pembelajaran Tahsin Al-Qur’an Menggunakan Metode Asy-Syafi’i di SD Islam Kreatif Makkah Padang Sumatera Barat

Fazrina, Nabila Farah (2023) Implementasi Pembelajaran Tahsin Al-Qur’an Menggunakan Metode Asy-Syafi’i di SD Islam Kreatif Makkah Padang Sumatera Barat. Skripsi thesis, UIN Imam Bonjol Padang.

[img] Text (Cover)
Cover Nabila Farah.pdf - Published Version

Download (872kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (634kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version

Download (314kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (380kB)
[img] Text (Fulltext)
FULL TEXT Nabila Farah.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini yaitu: 1) Untuk mengetahui proses perencanaan pembelajaran Tahsin Al-Qur’an di SD Islam Kreatif Makkah Kota Padang Sumatera Barat. 2) Untuk mengetahui proses pelaksanaan Tahsin Al-Qur’an di SD Islam Kreatif Makkah Kota Padang Sumatera Barat. 3) Untuk mengetahui hasil belajar pembelajaran menggunakan metode Asy-syafi’i di SD Islam Kreatif Makkah Kota Padang Sumatera Barat. Penelitian ini dilakukan untuk memberikan gambaran yang lengkap tentang suatu keadaan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui pendekatan deskriptif. yaitu penelitian yang berusaha untuk menuturkan pemecahan masalah yang ada sekarang berdasarkan data, jadi ia juga menyajikan data, menganalisis dan juga menginterprestasikannya. Hasil penelitian ini adalah 1) Proses perencanaan pembelajaran Tahsin Al-Qur’an di SD Islam Kreatif Makkah Kota Padang Sumatera Barat yaitu, perencanaan yang dilakukan dalam Pembelajaran Tahsin yaitu dengan mencari cara-cara yang unik serta menarik atau permainan-permainan yang bisa dilakukan sambil belajar untuk setiap materinya, sehingga peserta didik itu tidak bosan belajar dan mampu membaca Al-Qur’an. Cara ini lebih efekttif dalam mengantarkan peserta didik meengenali bacaan Al-Qur’an. 2) Proses pelaksanaan Tahsin Al-Qur’an di SD Islam Kreatif Makkah Kota Padang Sumatera Barat yaitu, Pelaksanaan pembelajaran tahsin ini dilakukan setiap hari dari Senin- Jum’at, dan setiap kali tatap muka dilakukan selama 75 menit. 3) Hasil Belajar Pembelajaran tahsin Al-Qur’an menggunakan Metode Asy-Syafi’i mengalami kemajuan yang signifikan. Sebagaimana yang tadinya belum mengenal huruf hiaiyah, sekarang sudah mampu mengenal huruf hijaiyah dengan benar. Bagi yang sudah tingkat Al-Qur’an, mereka sudah bisa lancar membaca Al-Quran sesuai tajwid dan makhrojnya dan lanjut ke program tahfidz.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Tahsin Al-Qur'an, Metode Asy-Syafi'i
Subjects: Agama Islam
U Umum (General) > Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Ruang Baca FTK 1
Date Deposited: 29 Sep 2023 08:58
Last Modified: 12 Oct 2023 02:44
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/14282

Actions (login required)

View Item View Item