PENGARUH KEWAJIBAN PENYEDIAAN MODAL MINIMUM (KPMM) DAN KUALITAS AKTIVA PRODUKTIF (KAP) TERHADAP NON PERFORMING FINANCING (NPF) PADA PT. BPR SYARIAH MENTARI PASAMAN SAIYO PERIODE 2011-2021

ROKI IRWAN, ROKI (2022) PENGARUH KEWAJIBAN PENYEDIAAN MODAL MINIMUM (KPMM) DAN KUALITAS AKTIVA PRODUKTIF (KAP) TERHADAP NON PERFORMING FINANCING (NPF) PADA PT. BPR SYARIAH MENTARI PASAMAN SAIYO PERIODE 2011-2021. Skripsi thesis, FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM.

[img] Text (COVER)
Roki Irwan_1816050036_Cover,dll - Roki Irwan.pdf - Published Version

Download (932kB)
[img] Text (BAB I)
Roki Irwan_1816050036_Bab I - Roki Irwan.pdf - Published Version

Download (518kB)
[img] Text (BAB III)
Roki Irwan_1816050036_Bab III - Roki Irwan.pdf - Published Version

Download (614kB)
[img] Text (BAB V)
Roki Irwan_1816050036_Bab V - Roki Irwan.pdf - Published Version

Download (247kB)
[img] Text (FULL TEXT)
Roki Irwan_1816050036_Fulltext - Roki Irwan.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (727kB)

Abstract

Judul skripsi ini adalah “Pengaruh Kewajiban Penyediaan Modal Minimum dan Kualitas Aktiva Produktif (KAP) terhadap Non Performing Financing (NPF) pada PT. BPR Syariah Mentari Pasaman Saiyo Periode 2011-2021” yang disusun oleh Roki Irwan, NIM. 1816050036 Prodi Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Imam Bonjol Padang. Penelitian ini bertujuan bagaimana pengaruh Kewajiban Penyediaan Modal Minimum (KPMM) dan Kualitas Aktiva Produktif (KAP) terhadap Non Performing Financing (NPF), dimana dilatar belakangi oleh nilai Non Performing Financing (NPF) pada PT. BPR Syariah Mentari Pasaman Saiyo periode 2011-2021 yang cenderung mengalami fluktuatif. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan asosiatif, dengan data yang digunakan merupakan data sekunder. Variabel independent yaitu Kewajiban Penyediaan Modal Minimum (KPMM), Kualitas Aktiva Produktif (KAP), sedangkan variabel dependent yaitu Non Performing Financing (NPF). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, Kewajiban Penyediaan Modal Minimum (KPMM) memiliki significance level 0.032 dengan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 menunjukan Kewajiban Penyediaan Modal Minimum (KPMM) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Non Performing Financing (NPF), Kualitas Aktiva Produktif (KAP) memiliki significance level 0,001 dengan nilai signifikansi kurang dari 0,05 menunjukan Kualitas Aktiva Produktif (KAP) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Non Performing Financing (NPF). Kewajiban Penyediaan Modal Minimum (KPMM) dan Kualitas Aktiva Produktif (KAP) berpengaruh secara simultan terhadap Non Performing Financing (NPF) dengan R2 sebesar 0,394 atau 39.4%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Agama Islam > Sosial dan Budaya Islam > Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Syariah > Hukum Ekonomi Syari'ah
Depositing User: Perpus UIN IB Padang
Date Deposited: 13 Jun 2023 04:20
Last Modified: 13 Jun 2023 04:20
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/12649

Actions (login required)

View Item View Item