MEKANISME MIGRASI NASABAH BNI SYARIAH KE BSI (STUDI KASUS BSI KCP BANDAR BUAT CABANG PADANG)

MUHAMMAD FARHANSYAH, FARHANSYAH (2022) MEKANISME MIGRASI NASABAH BNI SYARIAH KE BSI (STUDI KASUS BSI KCP BANDAR BUAT CABANG PADANG). Skripsi thesis, FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM.

[img] Text (COVER)
Muhammad FarhanSyah_1806020050_Cover - Muhammad FarhanSyah.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
Muhammad FarhanSyah_1806020050_Bab1 - Muhammad FarhanSyah.pdf - Published Version

Download (530kB)
[img] Text (BAB III)
Muhammad FarhanSyah_1806020050_Bab3 - Muhammad FarhanSyah.pdf - Published Version

Download (468kB)
[img] Text (BAB V)
Muhammad FarhanSyah_1806020050_Bab5 - Muhammad FarhanSyah.pdf - Published Version

Download (168kB)
[img] Text (FULL TEXT)
Muhammad FarhanSyah_1806020050_Fulltext - Muhammad FarhanSyah.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Laporan ini berjudul “Mekanisme Migrasi Nasabah BNI Syariah ke BSI (STUDI KASUS BSI KCP BANDAR BUAT CABANG PADANG)” ditulis oleh Muhammad FarhanSyah NIM. 1806020050 Jurusan DIII Manajemen Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Imam Bonjol Padang. Tugas ini dilatar belakangidengan berkembangnyausaha bisnis yang berbasis syariah pada saat ini sangat pesat mulai dari perbankan syariah, asuransi syariah, pegadaian syariah, hingga koperasi berbasis syariah.Perkembangan usaha bisnis berbasis syariah yang paling pesat terjadi pada perbankan syariah. Alasan utama masyarakat beralih ke perbankan syariah adalah penghapusan adanya bunga dalam transaksi keuangan dan sebagai gantinya menerapkan konsep bagi hasil yang sesuai dengan ajaran agama islam. Migrasi merupakan aktivitas perpindahan dari suatu tempat ke tempat lain, jadi menurut pendapat dari kami dari migrasi BNI syariah ke BSI merupakan aktivitas perpindahan rekening dari BNI syariah ke rekening BSI. Aktivitas migrasi rekening BNI syariah ke BSI atau bank BUMN syariah lainnya perlu dilakukan karena bank BUMN syariah telah tergabung menjadi satu bank yaitu Bank Syariah Indonesia (BSI) penggabungan tersebut salah satu tujuannya yaitu untuk memberikan layanan yang lebih baik dan lengkap.Maka dari itu penulis melakukan studi kasus di BSI KCP Bandar Buat untuk mengetahui mekanisme migrasi nasabah.Dalam melakukan studi kasus ini, teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah wawancara kepada pihak bank tentang mekanisme migrasi BNI Syariah ke BSI KCP Bandar Buat, serta studi kepustakaan melalui websitedan sumber data lainnya seperti data-data pendukung yang penulis dapat secara langsung di tempat studi kasus.Metode penelitian yang penulis lakukan adalah penelitian lapangan (field research)yang bersifat kualitatif. Hasil studi kasus menunjukkan bahwa BSI KCP Bandar Buat dengan membawa KTP, kartu ATM, buku tabungan maka pelaksanaan migrasi akan berjalan sesuai prosedur dengan lancer.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Agama Islam > Sosial dan Budaya Islam > Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Depositing User: Perpus UIN IB Padang
Date Deposited: 16 Jun 2023 02:54
Last Modified: 16 Jun 2023 02:54
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/12630

Actions (login required)

View Item View Item