PENGARUH BRAND PERSONALITY TERHADAP BRAND LOYALTY BAJU BASIBA PADA KONSUMEN DI KOTA PADANG

Melati Febriyani, - (2023) PENGARUH BRAND PERSONALITY TERHADAP BRAND LOYALTY BAJU BASIBA PADA KONSUMEN DI KOTA PADANG. Skripsi thesis, FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM.

[img] Text (Cover)
Melati_Febriyani_1816030025_Cover.pdf - Published Version

Download (898kB)
[img] Text (BAB I)
Melati_Febriyani_1816030025_BAB I.pdf - Published Version

Download (629kB)
[img] Text (BAB II)
Melati_Febriyani_1816030025_BAB II.pdf - Published Version

Download (710kB)
[img] Text (BAB III)
Melati_Febriyani_1816030025_BAB III.pdf - Published Version

Download (656kB)
[img] Text (BAB IV)
Melati_Febriyani_1816030025_BAB IV.pdf - Published Version

Download (919kB)
[img] Text (BAB V)
Melati_Febriyani_1816030025_BAB V_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (347kB)
[img] Text (FULLTEXT)
Melati_Febriyani_1816030025_Fulltext.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Pengaruh Brand Personality Terhadap Brand Loyalty Baju Basiba pada Konsumen Kota Padang” disusun oleh Melati Febriyani, Nim 1816030025 Prodi Manjemen Bisnis Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang. Kota Padang adalah kota terbesar di pantai barat pulau Sumatera yang sekaligus merupakan Ibu Kota Provinsi Sumatera Barat. Sebagai daerah dengan mayoritas beragama islam dan berbudaya minang, perempuan di Minangkabau dianjurkan menggunakan baju basiba untuk menutup dan menjaga aurat. Namun kenyataannya masih bnayak perempuan konsumen dikota Padang kurang berminat memakai baju basiba karena dianggap ketinggalan zaman. Penelitian ini bertujuan untuk menguji adanya pengaruh brand personality terhadap brand loyalty dan brand image sebagai variable moderasi. Penelitian ini dilakukan pada konsumen yang pernah membeli dan memakai baju basiba dari toko Silungkang Pandai Sikek kota Padang. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 100 responden dengan teknik pengambilan data menggunakan kuesioner. Analisis data yang digunakan adalah analisis SEM dengan pendekatan variable moderasi. Hasil menunjukkan bahwa Brand Personality berpengaruh signifikan terhadap Brand Loyalty dan merupakan tingkat signifikan yang paling terkuat dari hipotesis yang diuji yaitu sebesar 6,971. Sehinnga menyatakan Brand Personality sangat berpengaruh terhadap Brand Loyalty. Brand Image memiliki nilai t-statistic yang menunjukkan bawha pengaruh Brand Image terhadap Brand Loyalty yang memiliki tingkat signifikan yaitu sebesar 2,329. Dan pengaruh Brand Personality terhadap Brand Loyalty yang dimoderasi oleh Brand Image juga memiliki pengaruh yang signifikan dengan nilai t-statistic sebesar 1,342. Kata kunci : Brand Personality, Brand Loyalty, Brand Image, dan Baju Basiba.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Agama Islam > Sosial dan Budaya Islam > Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Depositing User: Fakultas Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam -
Date Deposited: 16 Mar 2023 06:38
Last Modified: 16 Mar 2023 06:38
URI: http://repository.uinib.ac.id/id/eprint/12223

Actions (login required)

View Item View Item